Jumat, 27 November 2015

PERBEDAAN HARDWARE DAN SOFTWARE

Perangkat di dalam computer terbagi menjadi 2, yaitu Hardware dan Software.
Hardware adalah sebuah perangkat keras yang menempel pada sebuah computer dan dapat disentuh. Contoh: Keyboard, Monitor, Dll.
Software  adalah sebuah Piranti atau perangkat lunak yang terdapat di dalam suatu program computer dan tidak dapat disentuh, hanya  bias di operasikan. Contoh: Operating system (OS), Antivirus, dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar